Artikel
Kunjungan Bupati Lamandau dan Kapolres Lamandau di Desa Modang Mas meninjau Lahan persawahan
Modang Mas – Usai melaksanakan kunjungan kerja di Desa Batu Ampar, Bupati Lamandau melanjutkan agenda dengan meninjau lahan pertanian tadah hujan di Desa Modang Mas, Kecamatan Menthobi Raya, Rabu (4/6/2025). Dalam kunjungan tersebut, Bupati Lamandau didampingi oleh Kapolres Lamandau, sejumlah kepala organisasi perangkat daerah (OPD) terkait, serta Camat Menthobi Raya. “Kunjungan ini bertujuan untuk meninjau […]


Kunjungan Kapolres Lamandau di Kecamatan Menthobi Raya
Melata, Rabu, 11 Juni 2025, Kapolres Kabupaten Lamandau melakukan kunjungan kerja di Kecamatan Menthobi Raya sebagai bagian dari upaya memperkuat sinergi antara kepolisian dan masyarakat. Kunjungan ini disambut antusias oleh aparat pemerintah kecamatan Menthobi Raya, tokoh masyarakat, serta warga sekitar. Dalam sambutannya, Kapolres menyampaikan pentingnya kerja sama antara pihak kepolisian dan elemen masyarakat dalam menciptakan […]

Sosialisasi Pembentukan Koperasi Merah Putih di Wilayah Kecamantan Menthobi Raya
MELATA, Dalam upaya mendorong pertumbuhan ekonomi kerakyatan yang berkelanjutan, Pemerintah Kabupaten Lamandau dalam hal ini Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah Perindustrian dan Perdagangan (DKUKMPP) melaksanakan sosialisasi terkait pembentukan Koperasi Desa Merah Putih di wilayah Kecamatan Menthobi Raya. Yang dilaksanakan pada tanggal 16 Mei 2025 bertempat di Aula Kecamatan Menthobi Raya, Kegiatan sosialisasi ini dihadiri oleh […]